Semarang – Mangrover Unite. Mangrover Unite (MU) bekerja sama dengan Himpunan Mahasiswa Teknik Planologi (HMTP) Universitas Diponegoro (UNDIP) melalui event tahunannya, yaitu Diponegoro City Action (DIPOCITION) sukses mengadakan acara Penanaman 811 Bibit Mangrove, yang merupakan program donasi HMTP terhadap kampanye mangrove KeSEMaT di website MU. Acara yang diselenggarakan di Semarang Mangrove Center (SMC) Jawa Tengah (Jateng) ini, dimulai pada pukul 09.00 – 11.00 WIB. (18/12/21).
Category: Artikel
Fungsi dan Manfaat Mangrove
Apakah Anda Sadar?1. Asap motor dan mobil Anda yang beracun itu, telah diserap dengan baik oleh dedaunan mangrove sehingga udara di kota kita menjadi bersih dan sehat?2. Lalu, apakah Anda juga tidak ingat bahwa daun-daun mangrove yang lebat, berguna sekali dalam menyerap karbon untuk mengurangi dampak perubahan iklim yang saat ini menjadi ancaman serius bagi umat manusia, yaitu pemanasan global. …
Kerusakan Mangrove
Luas dan Kerusakan Mangrove IndonesiaLuas hutan mangrove Indonesia antara 2,5 hingga 4,5 juta hektar, merupakan mangrove yang terluas di dunia. Melebihi Brazil (1,3 juta hektar), Nigeria (1,1 juta hektar) dan Australia (0,97 hektar) (Spalding dkk, 1997 dalam Noor dkk, 1999).